Layanan Umum dan Perlengkapan

Peminjaman sarana dan prasarana

Layanan ini merupakan proses untuk peminjaman sarana dan prasarana yang dimiliki Fakultas Vokasi. Proses peminjaman langsung dilakukan ke Bagian Umum Fakultas Vokasi (Kantor Pusat Veteran Lantai 5) dengan menyerahkan formulir yang sudah di isi. Beberapa dokumen dan tautan sistem informasi penunjang layanan ini adalah sebagai berikut :

  1. Dokumen Formulir (link Formulir)
  2. Lihat Prosedur (Link SOP)
Permintaan Barang

Layanan ini merupakan proses untuk permintaan barang. Proses permintaan barang dilakukan ke Bagian Umum Fakultas Vokasi (Kantor Pusat Veteran Lantai 5) dengan menyerahkan formulir yang sudah di isi. Beberapa dokumen dan tautan sistem informasi penunjang layanan ini adalah sebagai berikut :

  1. Dokumen Formulir (link Formulir)
  2. Lihat Prosedur (Link SOP)
English Web
Scroll to Top