PENGUMUMAN – Hasil Rapat Koordinasi Perkuliahan Semester Genap 2022-2023
Unduh hasil rapat di bawah ini : unduh
Unduh hasil rapat di bawah ini : unduh
Undangan Yudisium Periode II Semester Ganjil Tahun Ajaran 2022, dapat diunduh di tautan di bawah: unduh surat
Bersama ini disampaikan bahwa Universitas Brawijaya memiliki program besar, yaitu Program Mahasiswa Membangun Desa dengan sasaran pada 1000 Desa di Jawa Timur (MMD1000D). MMD-1000D diwajibkan diikuti oleh mahasiswa setelah menempuh semester-4 Program Sarjana/Diploma-4 (angkatan 2021) dan dapat diikuti oleh mahasiswa Angkatan 2019 dan 2020 yang belum mengambil Pengabdian Masyarakat atau yang setara. Rekognisi kegiatan ini …
PENGUMUMAN – Program Mahasiswa Mengabdi Desa (MMD) Read More »
Surat Edaran Pelaksanaan KKN Fakultas Vokasi Semester Genap 2022/2023, dapat diunduh di tautan dibawah : unduh surat
Bertepatan pada hari Senin tanggal 10 Januari 2023, Dinas Trenggalek dan Kebudayaan Kabupaten Trenggalek melakukan kunjungan silaturahmi ke Fakultas Vokasi Universitas Brawijaya. Agenda kunjungan tersebut adalah untuk menindaklanjuti kerjasama kegiatan Dosen Berkarya serta sebagai upaya menciptakan sinergi dalam pencapaian program Seratus Dewa Wisata (SADEWA) di Kabupaten Trenggalek. Prof Unti Ludigdo sebagai Dekan Fakultas Vokasi, …